Senin, 15 Februari 2010

Tips membuat lagu ciptaan sendiri


Lagu merupakan sebuah karya seni yang bisa dinikmati oleh diri sendiri ataupun oleh orang lain dimana orang yang menikmati diharapkan mendapatkan kepuasan batin, bagi sebagian orang lagu bisa merupakan sarana pelampiasan ide, kritikan, pengalaman, penyampaian pesan dll, ide lagu bisa datang kapan saja bisa dari saat dalam perjalanan, melamun, belajar, bermain dll. oleh karena itu saya akan memberikan tips agar kita bisa membuat lagu ciptaan sendiri sayangkan klo ide ide kreatif kita dilupakan begitu saja, siapa tau ada nasib beruntung ide lagu kita kepake sama para artis sehingga bisa nerima sebagian royalti dari para artis tersebut atau malah kita sendiri masuk dapur rekaman sehingga kita sendiri yang jadi artis. adapun tipsnya adalah sebagai berikut :
1. bawa perekam lagu bisa mp3 player, walkman player, hp yang penting bisa buat rekam,karena ide bisa datang kapan saja.
2. pikirkan tentang syair lagunya dahulu klo sudah ada ide baru di rekam
3. klo sudah dapet syairnya pikirkan tentang lirik lagunya, lirik bisa merupakan pengalaman pribadi, kehidupan seseorang, kehidupan cinta atau apapun terserah deh, kemudian direkam lagi biar gak lupa
4. kita coba satukan antara syair dan lirik klo sudah pas dan sesuai keinginan kita kita coba dengan perantara alat seperti gitar atau piano, satu alat sudah cukup untuk melantunkan lagu ciptaan kita dengan baik, kemudian rekam lagi.
5. hasil rekaman transfer ke komputer kemudian konversi agar hasilnya dapat berubah dari file wav, amr, mov menjadi mp3,apabila rekaman adalah berasal dari rekaman kaset rubah hasil rekaman menjadi format digital dengan bantuan software, bisa adobe audition, sound forge dll, googling aja di mbah google.
6. publikasikan hasil ciptaan lagu kita lewat internet siapa tahu ada artis yang minat sama lagu kita atau ada produser yang minat ngajak rekaman. dan simpan file lagu kita di komputer atau transfer ke hp, mp3 player agar sewaktu waktu bisa kita dengerin.
demikian sedikit tips membuat lagu ciptaan sendiri moga bermanfaat good luck. contoh hasil dari ciptaan lagu gue bisa didengerin nich disini tapi jangan dibajak ya.



Sabtu, 11 April 2009

Nonton film layar lebar lewat ponsel di SmartMovie terbaru V4.01


SmartMovie merupakan software video player untuk memainkan file video berformat : 3gp, Divx, XVid, MPEG4, WMV, AVI, MPG, FLV (Flash Format) Dll, secara fullscreen dengan kualitas DVD. Adapun software tersebut diperuntukkan untuk ponsel besistem operasi symbian contoh : Nokia 3230, 6600, 6260, 6630, 6670, 6680, 6681, 6682, 7610, N72, N70, N90, Dll. Aplikasi/software tersebut dikembangkan oleh Lonely Cat Games Ltd. Dan merupakan aplikasi berbayar, untuk dapat memperoleh software tersebut silahkan kunjungi www.lonelycatgames.com . Aplikasi ini terdiri dari software yang di install di ponsel dan dikomputer sebelum format video dimainkan di ponsel menggunakan aplikasi smatmovie file DVD atau VCD harus di convert dahulu menggunakan smartmovie converter ataupun converter lain. Ada beberapa cara untuk mendapatkan file tersebut Cuma-Cuma alias gratis yaitu :

a. Untuk menginstall smartmovie player

1) Uninstall file smartmovie versi lama dengan cara :

a) Masuk ke menu utama

b) Pilih Tools



c) Pilih manager, cari program smartmovie dengan kotak warna merah, kemudian uninstall, file program telah berhasil terhapus pada memory ponsel.
2)
Install “LCG.Smartmovie.v4.01.S60v2.sis” dengan cara Menggunakan infrared, blutooth
atau dengan cara melalui USB Driver, jika tidak tersedia gunakan card reader caranya :

"Masukkan memory card ke dalam card reader setelah itu buat folder baru, setelah folder baru dibuat masukkan file smartmovie converter yang akan diinstall ke dalam folder tersebut, apabila semua telah dilaksanakan maka tampilan di ponsel akan seperti gambar di bawah. untuk menginstall klik joystick pada file tersebut otomatis file tersebut akan terinstall, install file pada memory card untuk menghemat memory ponsel.


3) Install “SmartMovie_Loader.sis” sama seperti di atas.
4) Di dalam phone menu setelah terinstall aka nada dua icon baru, “SMLoader” dan “SmartMovie”

5) Buka “SMLoader”. Tetap ingat, bila membuka file video harus melalui “SM Loader” bukan melalui icon “SmartMovie”.

6) Ketika membuka icon “SmartMovie”, akan tertampil jendela registration, unlock registration di program menu.

7) Gunakan “Keygen.exe” (catatan : kamu harus mempunyai NetFramework 2.0 atau yang lebih tinggi yang terinstall di computer PC mu kemudian enter keygen, untuk NetFramework 2.0 bisa dicari di www.microsoft.com

8) Tulis Imei yang terdapat di ponselmu kemudian pilih enter PPC pada keygen, setelah di enter maka akan tertampil code untuk mengunlock smartmovie converter di PC

9) Registration telah di selsesaikan. Jika program meminta untuk connect to internet for authentication tekan “No”. program akan closed. Setelah itu buka kembali program lewat “SMLoader” untuk program kembali bekerja normal.

10) Jika kamu tidak dapat membuka SmartMovie Player, uninstall SmarMovie Player dan Loader melalui ponselmu dan install ulang kembali.

Untuk menginstall SmarMovie Converter di PC

1) Install SmartMovie Converter lewat SetUp.exe

2) Satu kali install, buka program dan dapatkan permintaan code

3) Buka kembali keygen, letakkan code dan generate code, program akan dapat digunakan secara full version.

“God Luck and Enjoy”


Link Download.

http://www.ziddu.com/download/3651276/

http://www.ziddu.com/download/3651263/


SmartMovie Converter di PC



SmartMovie Player di Ponsel



 

. Copyright © 2009 Flower Garden is Designed by Ipietoon for Tadpole's Notez Flower Image by Dapino